May 1, 2015

Mengenal Nama Hari Nama Bulan

Kali ini kita belajar mengenal nama-nama hari dan nama-nama bulan dalam bahasa jepang.

!Petunjuk:
Huruf e pada getsuyoubi dibaca seperti pada kata es
Huruf o dibaca seperti pada kata kota

getsuyoubi 月曜日 : senin
kayoubi 火曜日 : selasa
suiyoubi 水曜日 : rabu
mokuyoubi 木曜日: kamis
kinyoubi 金曜日; dibaca: kingyoubi: jum'at
doyoubi 土曜日: sabtu
nichiyoubi日曜日: minggu

1月 ichigatsu : januari
2月 nigatsu : februari
3月 sangatsu ; dibaca : sang gatsu: maret
4月 shigatsu : april
5月 gogatsu : mei
6月 rokugatsu ; dibaca: lokugatsu : juni

7月 shichigatsu : juli
8月 hachigatsu : agustus
9月 kugatsu : september
10月 jyuugatsu : oktober
11月 jyuuichigatsu : november
12月 jyuunigatsu : desember     

Pelajaran bahasa jepang lainnya:
Perbedaan penggunaan partikel wa dan partikel ga 

No comments:

Post a Comment