Cara memasang TWRP untuk Andromax A versi bentukan v3.5 atau v3.4
Cara ini sudah saya praktekkan sendiri dan berhasil 100%
Bahan:
Persiapan:
Langkah-langkah:
Baca juga
cara Root Andromax A
cara unlock dual GSM Andromax A
Cara ini sudah saya praktekkan sendiri dan berhasil 100%
Bahan:
- Download TWRP disini
- mmc minimal 8GB class 6 keatas (saya sendiri pakai class 10 VGEN)
- card reader atau hp lain yang ada fasilitas mmc nya
Persiapan:
- Pastikan baterai dalam kondisi full
- Pastikan andromax A versi bentukan v3.5 atau v3.4, jika belum downgrade terlebih dahulu
Langkah-langkah:
- Extract file TWRP, nanti akan ada folder sdimage, letakkan folder sdimage pada mmc, jangan di dalam folder lain, biarkan di luar folder
- Reboot andromax A, jika benar akan tampil kotak berwarna biru, tunggu sampai kotak berwarna hijau
- Setelah kotak berwarna hijau cabut baterai dan mmc
- Hapus folder sdimage pada mmc menggunakan card reader atau hp lain
- Pasang kembali mmc dan baterai
- Tekan tombol volume + dan tombol power bersamaan, lepaskan penekanan tombol power jika tampil logo andromax powered by android
- Lepaskan penekanan tombol volume + jika sudah tampil mode recovery TWRP
- Selesai
Baca juga
cara Root Andromax A
cara unlock dual GSM Andromax A
No comments:
Post a Comment